Selasa, 05 Mei 2009

tujuan pendidikan

Tujuan Pendidikan STIAMI secara umum adalah untuk :
  • Menghasilkan manusia yang berjiwa Pancasila yang terdidik,Memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam Administrasi Niaga (Bussiness Administrasion) dan Administrasi Fiskal (Fiscal Administration)

  • Menghasilkan lulusan yang mempunyai Intgritas Intelektual,mampu menghasilkan pemikiran dan karya ilmiah serta menerpkannya agar berguna bagi pembagunan Ilmu Pengetahuan,Adminstrasi dan Manajemen,Pembangunan Nasional serta kerjasama Internasional.

Tujuan Pendidikan STIAMI secara khusus adalah :

  • Melaksanakan dan mengembangkan pendidikan penelitian serta pengabdian pada masyarakat dalam bidang Administrasi Niaga (Bussiness Administration) dan Ilmu Administrasi Fiskal (Perpajakan),Melalui pengembangan kemampuan dan kesanggupan berfikir secara ilmiah tentang administrasi sebagai fenomena masyarakat modern.
  • Menghasilkan lulusan yang profesional dalam bidang ilmunya yang mampu mengikuti derap lajunya pembangunan dengan suatu dasar teori dan falsafah yang kokoh.

Berdasarkan pada pemikiran tersebut maka kurikulum yang diterapkan selalu bersifat Development Oriented Curriculum, yang inti pelajarannya (Core Courses) adalah :

  1. Planning
  2. Policy
  3. Development
  4. Behaviour
  5. Management
  6. Methodology
  7. Administrative Techniques

0 komentar:

Posting Komentar